Wow wow wow... HEAVEN SHALL BURN datang ke Jogja!! Band metalcore asal Jerman yang satu ini bisa dibilang salah satu pioneer jaman jaya-jayanya metalcore pertengahan 90an yang masih bertahan dan bahkan menjadi sangat besar hingga hari ini. Kali ini tidak tanggung-tanggung, mereka mengadakan show di Jogja! Sebuah event bernama "Wild Show" yang diselenggarakan oleh Starcross ini akan menampilkan juga band-band pendamping yang tidak kalah galaknya: SERINGAI, SERIGALA MALAM, dan HANDS UPON SALVATION.
Selain SERINGAI dan SERIGALA MALAM, tentunya penampilan HANS UPON SALVATION (HUS) juga sangat layak ditunggu. Setelah vakum manggung yang sangat lama (setelah mereka merilis materi untuk full length), tentunya aksi mereka kali ini banyak ditunggu. Band metalcore ala 'metalcore 90an' sekarang ini sangat jarang, jadi rasanya cocok memasukkan nama HUS di deretan band pendamping di acara ini. (xEVx)
Starcross presents:
"WILD SHOW"
Sharing performance:
HEAVEN SHALL BURN
SERINGAI
SERIGALA MALAM
HANDS UPON SALVATION
Venue:
@ Liquid Cafe, Yogyakarta
18 Februari 2012
Ticket presale:
50.000 (sampai 29 Januari) di Starcross Store
75.000 (30 Januari - 16 Februari) di Starcross Store
100.000 (at the venue)
More info: @Starcross_
"WILD SHOW"
Sharing performance:
HEAVEN SHALL BURN
SERINGAI
SERIGALA MALAM
HANDS UPON SALVATION
Venue:
@ Liquid Cafe, Yogyakarta
18 Februari 2012
Ticket presale:
50.000 (sampai 29 Januari) di Starcross Store
75.000 (30 Januari - 16 Februari) di Starcross Store
100.000 (at the venue)
More info: @Starcross_
No comments:
Post a Comment